PANGKALPINANG,Aspirasipos.com – Menyabut Hari Raya Idul Adha 1439 H.atau biasa disebut lebaran Kurban
Dandim 0413 Bangka Letkol Riski Budianto,mengatakan untuk sistem pengaman pada lebaran idul kurban pada tahun 2018 ini Kodim 0413 Bangka sementara ini melakukan sistem pengamanan tertutup ,namun bila ada diketemukan permasalahan yang timbul kami akan berkordinasi dengan semua polres terdekat untuk saat ini Bangka Belitung masih aman dari paham Redikalisme maupun yang lain.ucap Dandim
Sedangkan Untuk Hari Raya kurban kodim 0413 Bangka besok akan melakukan pemotongan Hewan Kurban , yang mana nanti daging kurban itu akan kita bagi – bagikan ke masyarakat yang berhak menerimanya seperti kaum duafa, pakir miskin ,Panti Asuhan dan bila kawan – kawan media yang mau menerima maka akan kita bagikan juga Sampainya.(21/8/2018)
Kami Kelurga besar Kodim 0413 Bangka mengucapkan selamat Hari Raya Idul Adha kepada seluruh masyarakat Bangka Belitung “semogga dengan hari yang suci ini kita bisa saling bersiraturahim serta sama – sama menjaga keamanan dan ketertiban di Babel ucap Letkol Riski Budiianto “( Ap / pur)